anakku begitu ketakutan ketika pertama kali dikenalkan dengan kolam renang di Pancoran. barangkali kedinginan, atau mungkin juga baru merasakan sesuatu baru. Namun tak selang lama Zahiea sudah dapat menerimanya. Senang…
Seyum manis menghiasi siang itu, menyapa manusia tua tuk bercerita tentang bahasa, setelah tergeletak dalam ayunan orang tua. Mungkin kau ingin diajari kosa kata bahasa dunia, setelah sekian lama terperangkap…
Hari kemarin kami bersama santriwan/wati mengadakan ziarah ke maqam ulama di Banyuwangi. Acara ini adalah progam pondok yang sudah diagendakan oleh pengurus beberapa waktu silam. Alhamdulillah berjalan lancar dan penuh…
Mencerdaskan anak didik (siswa) tidak harus merubah dan mempersulit ujian akhir yang sering di plot sebagai tolak ukur keberhasilan seseorang selama menempuh pendidikan. keberhasilan siswa pada dasarnya bisa dilihat dari…
Seberapa besar anak desa mencintai bahasa? Adakah yang masih alergi dengan bahasa asing? Pertanyaan ini merupakan gejolak menjamurnya kursus-kursus bahasa yang ada di kawasanku. Suara-suara teriakan kosa kata acap kali…
